Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

indannaka'

Berbahagilah kamu yang menunggu dan akhirnya bertemu... dan yang mencari dan akhirnya mendapatkan.. karena kamu telah tahu betapa sulit dan lelahnya mencari dan menunggu itu :)

Pekerjaanku adalah Rencana Tuhan

Jika hidup kita percayakan sepenuhnya pada Tuhan, berarti setiap langkah hidup kita Tuhan yang atur...jik anga demikian saya imani semua yang terjadi dalam hidup saya, semuanya atas seizin Tuhan.. bertemu dengan orang baik, bertemu dengan orang yang menyakiti kita, demikian halnya dengan pekerjaan kita, menjadi seorang guru rasanya seperti mimpi, tapi itulah rencana Tuhan yang tidak dapat diselami pikiran manusia... harapan saya setelah lulus kuliah adalah ingin menjadi pegawai kantoran, atau kerja di perusahaan, namun ternyata itu terjadi, baru sekarang saya mengerti, mengapa Tuhan dulu mempercayakan saya menjadi pengurus dalam ibadah persekutuan di kampus, ternyata karena ingin mengajari saya kepercayaan diri berdiri di depan umum yang awalnya saya adalah orang pemalu, mengajari saya kesetian dalam perkara-perkara kecil, bahkan setelah lulus kuliah Tuhan mengirim saya ke Banjarmasin selama satu tahun, hanya untuk melayani Tuhan, membantu pelayanan dalam gereja, bahkan pengalam...

KAMU TAK PERNAH SENDIRI

Ketika kita kembali merenungkan kehidupan kita di masa lalu, kita mungkin akan mendapati dua hal... mungkin kita akan tersenyum saat mengingat hal-hal manis, hal-hal yang menyenangkan yang bisa kita lakukan... dan mungkin jugaa kita akan menangis, menangisi kebodohan, kesalahan yang pernah kita lakukan.. dan begitu banyak kata seandainya terlintas memenuhi pikiran kita, sedangkan semuanya tidak bisa kita ulang kembali... lalu kita harus bagaimana kalau semuanya telah terjadi???? haruskah kita larut dalam kesedihan menangisi diri kita??? TIDAK!!! berhenti mengingat kesalahanmu, bukankah skenario hidup kita ada ditangan Tuhan, jika hari ini kita belum happy berarti belum ending... jangan putus asa masih ada harapan!!! Bagi manusia mungkin kesempatan itu terbatas, mungkin ada yang memberi kesempatan kedua, ketiga atau tidak ada kesempatan, tapi ada satu pribadi yang selalu menawarkan tiap hari kesempatan...tangannya selalu terbuka untuk menerimamu kapanpun, saat kau merasa sendi...